Rabu, 16 Februari 2011

Tips Membasmi Virus dengan "Shortcut Remover v2.1 (Beta)

Virus Shortcut memang membuat jengkel, gemes dan membuat pusing kepala. Virus yang satu ini memang sangat bandel. Tidak bisa di Kill begitu saja dari task manager, karena memiliki proteksi. Pekerjaan virus yang satu ini adalah membuat shortcut dari folder yang ada di komputer dan meng hidden folder aslinya. Orang yang awam akan mengira shortcut tersebut adalah folder, dan mendouble kliknya yang membuat virus itu akan semakin menyebar.
sewaktu bingung mencari anti virus apa yang mempan untuk mengatasi virus 'shortcut' yang sudah merajalela di komputer , akhirnya searching via google,
biasanya adalah bagaimana menghapus shortcut yang terlanjur berada di mana-mana. Untuk itu  saya sarankan menggunakan perintah DOS contoh :
Del c:\folder\*.lnk /S
Perintah ini juga bisa di jalankan di menu RUN Windows.

tapi ada juga antivirus yang bisa di download di sini,  untuk mengatasi ancaman virus shortcut.
selamat mencoba.